Postingan

teringat dirimu

Gambar
 oktober 2020, tiba tiba aku teringat bulan oktober  di tahun lalu, dimana aku sedang melalui masa-masa sulit diperkuliahanku hampir menyerah, hilang arah, bingung dengan keadaan, lalu pasrah..  pada masa itu aku mempunyai dirimu, dirimu yang selalu menyemangatiku agar tidak menyerah kata-kata penyemangat itulah yang membuatku ingin segera bertemu denganmu  sedari awal aku belum pernah bertemu denganmu tapi rasa ini selalu tumbuh, lalu mengobati hatiku yang sakit tak pernah sembuh tiga tahun hatiku telah mati tapi tepat tahun lalu dirimu hadir dan membuatku membuka hati  entah apa yang merasuki diri ini, aku bahagia walaupun kita belum pernah bertemu pada masa itu, hari yang sulitpun bisa dijalani dengan senyum yang tulus dari hati karna setiap malam dirimu memberikan kalimat penyemangat, memecahkan kesunyian malam yang selalu menyelimuti hati  diakhir tahun kita bertemu, aku pergi ke kotamu, pada saat itu pertemuan kita sangatlah singkat dikarenakan waktu perkuliahan yang tidak berpih

Tiga Tahun

Tiga Tahun Karya: Rz (bang jago) Tiga tahun bukanlah waktu yang singkat Semua kenangan yang terekam dalam daya ingat selalu hangat dan memikat Setiap peristiwa yang ku alami akan terus teringat dan ku ceritakan pada generasi penerus suatu saat.. Akan ku ceritakan betapa beruntungnya aku mempunyai teman-teman yang memberikan banyak warna dalam perjalanan kisah hidupku.. Ditahun pertama kita masih terlihat sangat lugu dan bersemangat dalam menempuh pendidikan, mengatakan masuk 40 orang keluar 40 orang, seperti orang yang jatuh cinta pertama kali, semuanya kelihatan indah dan menyenangkan saat dijalani.. Mulai masuk ditahun kedua, dimana sudah banyak tugas dan target yang kita hadapi, semua keromantisan yang kita alami ditahun pertama, perlahan pudar ditutupi oleh ego dan ambisi yang menyelimuti  hati, tak ada yang salah,  karena pada dasarnya ada dua tipe manusia, yang pertama; lebih mementingkan ego pribadi dibanding rasa empati,  dan yang kedua; mempunyai rasa empati yang tinggi dan me